Penyebab Mengapa Bayi Anda Sering Muntah Saat Diberi ASI, Baca Artikel Berikut Ini..
loading...
Nutrisi Anak Sehat - Mungkin kebanyakan dari Bunda pernah menjumpai si bayi sering mengalami muntah setelah diberi ASI, atau muntah setelah diberikan Makanan Pengganti ASI (MPASI) bukan? Kejadian seperti ini sering kali terjadi pada balita usia 3-6 bulan. Karena pada usia tersebut normal-normal saja jika mengalami muntah setelah Anda selesai memberikan ASI pada bayi mungil Anda.
Penyebab Bayi Sering Muntah (Foto:Google) |
Hal yang harus dilakukan oleh para Ibu adalah jangan terlalu panik jika buah hati Anda sering mengalami muntah seperti ini. Bisa saja bayi Anda sudah merasa kenyang sehingga bayi menolak makanan yang masuk. Langkah penangananya adalah jangan terlalu banyak saat memberikan makanan, dan pastikan setelah Anda selesai memberikan ASI/MPASI posisikan badan bayi Anda dalam posisi tegak sekitar 30 menit untuk menjaga makanan tetap didalam perut.
#Kesehatan Bayi #Masalah Kesehatan Bayi #Penyebab Bayi Muntah
Penyebab Mengapa Bayi Anda Sering Muntah Saat Diberi ASI, Baca Artikel Berikut Ini..
Reviewed by admin
on
01.32
Rating: